Jurnal al- Ulum: Jurnal Pemikiran dan Penelitian ke-Islaman dengan nomer ISSN. 2355-0104 e-ISSN. 2549-3833 adalah Jurnal penelitian dan pemikiran keislaman yang diterbitkan oleh Universitas Islam Madura dengan durasi tebitan 2 kali dalam satu tahun, yaitu pada bulan februari dan bulan juli. Pada periode Februari tahun 2019 Vol. 6. No.1 merupakan terbitan yang memfokuskan kepada penelitian dan pemikiran keislam yang diantaranya adalah: Pendidikan Agama, antara kesejahteraan duniawi dan kebahagiaan ukhrawi yang ditulis oleh Abdul Mukid, kemudian Menakar Efektifitas Pemilu Serentak di Tengah Demokrasi Elektoral yang ditulis oleh Sihabudin, dan Efektifitas Puasa Dalam Meningkatkan Disiplin Beribadah Bagi Masyarakat Desa Karduluk Sumenep yang ditulis oleh Abdul Munib, Peran Dan Fungsi Lembaga Bp4 Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep Dapat Dirasakan Oleh Masyarakat yang ditulis oleh Muhammad Kholil, dan Hubungan Penguasaan Materi Mengajar Guru dengan Prestasi Belajar Siswa di MTsN Kadur Kecamatan Kadur Kabupaten Pamekasan Tahun 2018 yang ditulis oleh Abdul Haris, serta Kerjasama Orang Tua Dengan Guru dalam Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa MTs Nurul Asrar Panggung Pakamban Daya Sumenep yang ditulis oleh M. Sahibudin, serta Perenan Pendidikan Orang Tua Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Agama Anak di Madrasah Tsanawiyah Nasyrul Ulum Pamekasan yang ditulis oleh Supandi, dan Peranan Guru sebagai Supervisor Kelas terhadap Kelancaran Proses Belajar Mengajar yang ditulis oleh Syafrawi, dan Pengtingnya Partisipasi Wali Murid dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa yang ditulis oleh Atnawi, kemudian Pengembangan Kurikulum Muatan Lokal dalam Membentuk Karakter Lulusan Siswa Sma 2 Darul Ulum Rejoso Jombang yang ditulis oleh Syukriyanto.

Published: 2019-02-25

Articles