Peningkatan Mutu Produk Bandeng Isi Melalui Metode Pengasapan

  • Ismawati Ismawati Wiraraja University
  • Rika Diananing Putri Universitas Wiraraja
  • Astri Furqoni Universitas Wiraraja
Keywords: Bandeng Isi, Mutu, Nutrisi, Pengasapan, Umur Simpan

Abstract

Bandeng isi produksi mitra melalui dua tahap proses pemasakan yaitu pengukusan dan penggorengan. Proses pemasakan bandeng dengan  metode penggorengan menghasilkan produk dengan umur simpan yang pendek yaitu 12 jam karena kandungan minyak yang tinggi dapat memicu terjadinya kerusakan produk. Selain itu metode penggorengan menjadi persoalan dalam meningkatnya harga minyak goreng pada akhir tahun 2021. Kegiatan abdimas dilakukan dengan tujuan dapat meningkatakan mutu bandeng isi melalui umur simpan yang lebih lama dan perbaikan nutrisi. Abdimas dilakukan dengan metode pelatihan, pendampingan dan monitoring evaluasi terhadap usaha mitra. Pelatihan yang diberikan berupa pelatihan pengolahan bandeng isi, pendampingan melalui uji nutrisi dan monitoring evaluasi pada usaha mitra. Hasil kegiatan memberikan peningkatan umur simpan produk menjadi 24 jam dan terjadi peningkatan mutu produk berdasarkan nutrisi yaitu kadar lemak, air dan karbohidrat. Berdasar hasil monitoring evaluasi dapat dinyatakan bahwa produk mitra lebih siap untuk dikomersialisasikan karena nutrisinya telah diketahui dan umur simpannya lebih lama. 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Handayani, S., Akuntansi, J., Ekonomi, F., Lamongan, U. I., Perikanan, J. A., Perikanan, F., & Lamongan, U. I. (2018). Pengembangan Pengolahan Bandeng Asap Tandu Dengan 3 Rasa Pada Kelompok Usaha Pengasapan Ikan Di Desa Sumberagung Kecamatan Brondong. Abdimas Berdaya: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 6–14.
Ismawati, I., Destryana, R. A., & Wibisono, A. (2019). PELATIHAN TEKNOLOGI PENGEMASAN TABLET EFFERVESCENT. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Dan Sains (SNasTekS), September, 289–298.
Lumbanraja, P., Lubis A, N., & Salim, A. S. R. (2017). KERAJINAN MENJAHIT DAN BORDIR DI KECAMATAN Abstrak. Abdimas Talenta, 2(4), 41–47.
Mamuaja, C. F. (2016). Pengawasan Mutu Dan Keamanan Pangan. In Unstrat Press (Vol. 44, Issue 8).
Prasetyo, D., Darmanto, S. Y., & Swatawati, F. (2015). Efek Perbedaan Suhu Dan Lama Pengasapan Terhadap Kualitas Ikan Bandeng (Chanos Chanos Forsk) Cabut Duri Asap. Jurnal Aplikasi Teknologi Pangan, 4(3), 94–98. https://doi.org/10.17728/jatp.v4i3.134
Putri, R. D., Hanafi, I., & Wise, N. (2021). TEKNOLOGI PENGEMASAN OLAHAN IKAN BANDENG PADA UKM “ ADINDA ” DESA GERSIK PUTIH SUMENEP. 20(November 2020), 313–317.
Sigit, N. P. (2008). Optimalisasi Formula dan Proses Pembuatan Mi Jagung denga Metode Kalendering.
Sundari, D., Almasyhuri, A., & Lamid, A. (2015). Pengaruh Proses Pemasakan Terhadap Komposisi Zat Gizi Bahan Pangan Sumber Protein. Media Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan, 25(4), 235–242. https://doi.org/10.22435/mpk.v25i4.4590.235-242
Kementerian Kelautan dan Perikanan. Cegah Stunting, KKP Ajak Orang Tua Kenalkan Ikan Sejak Dini. (2020). https://kkp.go.id/djpdspkp/artikel/24898-cegah-stunting-kkp-ajak-orang-tua-kenalkan-ikan-sejak-dini

Article Metrics

Abstract view : 352 times
Published
2022-11-30
How to Cite
Ismawati, I., Putri, R., & Furqoni, A. (2022). Peningkatan Mutu Produk Bandeng Isi Melalui Metode Pengasapan. Darmabakti : Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 3(2), 067-071. https://doi.org/10.31102/darmabakti.2022.3.2.067-071